After Meet You

Reads
22
Votes
0
Parts
1
Favorite
Report
Sinopsis

kacamata hitam milik pria itu berkilat tertimpa cahaya keemasan, sang mata dewa nyaris tersandung dan jatuh di kaki langit. Kemeja hitam yang lengannya tergulung rapi hingga batas siku tampak berkibar sebab kancing-kancing yang tidak bertaut. Kesempitan. Menampilkan kaus senada yang melekat erat di dada dan perut sixpack-nya. Tak luput skinny jeans berpadu dengan sneakers gelap membalut tubuh bagian bawah si pria. Sebagai penyempurna penampilan stylish-nya, sebuah ransel merek luar negeri tersampir di punggung. Dengan atribut keren itu, si pria tampak serupa patung manekin pusat perbelanjaan.

Tags

Download Titik & Koma

* Available on iPhone, iPad and all Android devices